Minggu, 24 Februari 2008

Designing Website with Joomla



Joomla merupakan salah satu aplikasi untuk membuat website berbasis CMS (content management system) dengan mudah tanpa harus mempunyai dasar programing web. Bingung.... bagaimana bisa??? mudah aja, dengan kemudahan yang ada pada joomla kita bisa membuat website profesional hanya dalam waktu singkat. webadmin yang sudah terbiasa dengan joomla mampu membangun web hanya dalam beberapa jam saja.

Untuk bisa menggunakan/menginstall Joomla setidaknya kita harus mempunyai file-file beikut:
  1. Apache, MySQL, PHP server (bisa pake XAMPP atau WAMPP)
  2. Joomla installer
Untuk e-book atau tutorialnya, bisa cari di ladangnya paman google

Tidak ada komentar: